6 Tips Agar Terhindar dari Investasi Reksadana Abal-abal
Di tengah gempuran perkembangan teknologi perbankan dan keuangan, membuat banyak instrumen keuangan yang bisa menjadi celah untuk para penipu melancarkan aksinya. Salah satunya mengenai investasi. Iming-iming return investasi yang sangat tinggi mulai dari investasi saham, properti, bahkan Reksadana seperti jenis Investasi Reksadana Pendapatan Tetap bisa digembor-gemborkan kepada calon korban sebagai investor. Sayangnya, memang tidak sedikit juga masyarakat Indonesia… Read More »